Angkat DJ Stent (AFF Double J Stent)

operasi angkat DJ Stent (Aff Double J Stent)

merupakan suatu tindakan bedah urologi untuk pengangkatan DJ Stent. pengangkatan DJ Stent dilakukan atas indikasi :
- sudah terpasang < 3 bln
- sudah membaiknya sistem ginjal

persiapan pasien:
- apabila pasienya laki-laki maka dilakukan dengan pembiusan secara umum
- apabila pasienya perempuan maka dilakukan dengan pembiusan secara lokal atau sesuai permintaan
- posisi pasien saat operasi adalah litotomi
- ketika hendak dilakukan pembiusan, pastikan pasien sudah diberi penjelasan tentang operasi

persiapan peralatan operasi:
- alat endoskopik urologi meliputi:
   - monitor, camera,light source
   - kabel light source (Fluid Light Cable)
   - telescop 0 / 30 bagi sebagian dokter
   - biopsi tang
   - sheath 21 + Obturator
   - pinset anatomis panjang
   - slang urologi
   - water irigation
   - cairan irigasi : Aqua
   - pot spesimen
   - handskun steril
   - povidone iodin solution

post operasi :
pasien post operasi angkat DJ stent biasanya bisa langsung pulang dan kontrol 1bulan kedepan.
adapun pengobatan yang diperlukan untuk pasien post op angkat DJ stent adalah:
antibiotik, analgetik

sekian blog sederhana saya,semoga bisa membantu..
jangan lupa tuliskan comment yah..trims

UPGRADE PENGETAHUAN KITA MELALUI BUKU!!!

Toko Buku Online